Banjir

Kerahkan 600 Lebih Pompa Air, Gubernur Pramono: Banjir Jakarta Cepat Surut

Jakarta, IJW – Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung mengklaim sekarang ini banjir yang merendam wilayah Ibu Kota relatif cepat surut.Hal ini karena Jakarta memiliki lebih dari 600 pompa yang siap diaktifkan saat banjir menerjang. Hal tersebut dikatakan saat menghadiri upacara peringatan Hari Perhubungan Nasional (Harhubnas) ke-55 di Lapangan Silang Monas sisi selatan, pada Rabu (17/9/2025) pagi. Adapun berdasarkan data BPBD DKI, akibat hujan yang terjadi sejak siang hari kemarin, Selasa, 16 September 2025 pada pukul 15.00 WIB, sebanyak 6 RT ...

Pemerintah Petakan Kota-kota yang Perlu Integrasi Proyek Penanganan Banjir

JAKARTA – Direktorat Jenderal Bina Pembangunan Daerah Kementerian Dalam Negeri melakukan kegiatan terkait integrasi kebijakan ketangguhan bencana banjir perkotaan ke dalam Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah (Dokrenda) yang diselenggarakan selama tiga hari, mulai Selasa (20/8/2024) hingga Kamis (22/8/2024). Plh. Direktur Sinkronisasi Urusan Pemerintahan Daerah II Ditjen Bangda Nitta Rosalin menyampaikan bahwa ketangguhan bencana menjadi tujuan utama dalam pengelolaan risiko banjir. Tidak hanya mencakup bagaimana masyarakat merespon potensi bahaya atau pun menyikapi bencana, tetapi membantu proses pemulihan untuk melanjutkan kehidupan normal kembali. ...

IKLAN BPJS KETENAGAKERJAAN