Kosmis

Air Kosmis Raksasa dan Misteri Kehidupan

Oleh: Dwi Taufan Hidayat PENEMUAN spektakuler tentang uap air raksasa yang mengelilingi quasar sejauh 12 miliar tahun cahaya telah mengubah paradigma ilmu kosmologi. Volume air yang setara dengan 140 triliun kali lautan Bumi menjadi bukti bahwa unsur kehidupan telah hadir sejak alam semesta masih belia. Apakah ini pertanda bahwa kehidupan mungkin tersebar di seantero kosmos? Air. Unsur paling vital dalam siklus kehidupan. Di Bumi, air membentuk lautan, mengukir daratan, menopang ekosistem, dan menjadi jantung peradaban manusia. Namun, siapa sangka bahwa ...

IKLAN BPJS KETENAGAKERJAAN